Sistem Informasi Desa Sered

Kecamatan Madukara
Kab. Banjarnegara - Jawa Tengah

2

Artikel

Program Edukasi Wisata, Pemdes Sered Bangun Comunity Farm "KAMPUNG ILMU"

Admin

04 November 2024

19 Kali dibuka

SeredNews - Desa Sered merupakan desa berkembang yang berada di Kecamatan Madukara yang belum memiliki destinasi wisata. Gagasan Ibu Kepala Desa Yuanita Dyah Ratnawati, S.Pd, di akhir tahun 2024 ini Sered akan membangun Comunity Farm "KAMPUNG ILMU" sebagai wisata edukasi.

Pembangunan Comunity Farm telah dimulai pada awal September 2024 dengan lahan seluas kurang lebih 1,5 h dengan loasi yang strategis diarea persawahan dan dekat dengan perkampungan warga.

Dr. Drs. Imam Prasojo, MA., Ph.D. dosen Universitas Indonesia fakultas Sosiologi  hadir langsung dari Jakarta ke lokasi pembangunan di Dukuh Sipoh Desa Sered untuk meninjau kesiapan lokasi dan memberikan dorongan serta arahan perencanaan pembangunan. 

Konsep comunity farm ini adalah pertanian, perikanan, peternakan dan tanaman obat, yang nantinya saling terintegrasi dan berkesinambungan.

 

Komentar yang terbit pada artikel "Program Edukasi Wisata, Pemdes Sered Bangun Comunity Farm "KAMPUNG ILMU""

Kirim Komentar

Nama
Telp./HP
E-mail

Komentar

Captha

Komentar Facebook

Aparatur Desa

Kepala Desa

YUANITA DYAH RATNAWATI, S. Pd

Sekretaris Desa

YUGO BUDI SAPUTRO, S. Sos.I

Kepala Urusan Keuangan

PARSO

Kepala Urusan Perencanaan

MISTAM

Kepala Urusan Umum dan TU

ARIF BUDIAWAN, SE

Kepala Seksi Pemerintahan

ALIMAN

Kepala Seksi Pelayanan

JAMAN

Kepala Dusun I

SUYITNO

Kepala Dusun II

SYARIF HIDAYATULOH

Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri
Layanan Mandiri

Desa Sered

Kecamatan Madukara, Kabupaten Banjarnegara, Jawa Tengah

Suara Banjarnegara FM

104.4 FM Radio Suara Banjarnegara, media informasi dan edukasi warga Banjarnegara

Jam Kerja

Hari Mulai Selesai
Senin 07:30:00 15:00:00
Selasa 07:30:00 15:00:00
Rabu 07:30:00 15:00:00
Kamis 07:30:00 15:00:00
Jumat 07:30:00 11:00:00
Sabtu L I B U R
Minggu L I B U R

Statistik Pengunjung

Hari ini:176
Kemarin:281
Total:1.368.410
Sistem Operasi:Unknown Platform
IP Address:18.97.9.169
Browser:Tidak ditemukan

Komentar Terkini

Survei Warga

Lokasi Kantor Desa

Latitude:-7.375330898545583
Longitude:109.71108198165895

Desa Sered, Kecamatan Madukara, Kabupaten Banjarnegara - Jawa Tengah

Buka Peta

Wilayah Desa